Materi Kesehatan: Diet Diabetes Mellitus

Diet Diabetes MellitusTUJUAN DIET DIABETES MELLITUSMenyesuaikan makanan dengan kesanggupan tubuh untuk menggunakannya sehingga membantu anda : Menurunkan gula darah mendekati normal Menurunkan gula dalam urine menjadi negatif Mencapai berat badan normal Dapat melakukan pekerjaan sehari-hari seperti biasa. KETENTUAN DIET DIABETES MELITUS Penggunaan Hidrat arang dibatasi sesuai dengan kesanggupan tubuh. Jumlah makanan sehari dan pembagiannya perlu diatur dengan baik. MAKANAN YANG BANYAK MENGANDUNG HIDRAT ARANG Sumber Hidrat Arang Komplex : nasi, ketan, lontong, jagung,...
Baca selengkapnya - Materi Kesehatan: Diet Diabetes Mellitus

Materi Kesehatan: Diet Rendah Trigliserida

Diet Rendah Trigliserida Apakah Trigliserida ? Trigliserida bukan kolesterol Trigliserida adalah salah satu jenis lemak yang terdapat dalam darah dan berbagai organ tubuh. Beberapa hal yang dapat meningkatkan kadar trigliserida dalam darah antara lain : - Kelebihan berat badan lebih dari 20 % atau kegemukan. - Kurang aktivitas fisik - Merokok - Mengkonsumsi alkohol yang berlebihan - Asupan karbohidrat sederhana berlebihan - Beberapa penyakit seperti diabetes mellitus, penyakit ginjal dll. - Beberapa jenis obat-obatan - Faktor krturunan / genetik. Tujuan DietMenurunkan berat...
Baca selengkapnya - Materi Kesehatan: Diet Rendah Trigliserida

Materi Kesehatan: Proses Asuhan Keperawatan

PROSES ASUHAN KEPERAWATANProses asuhan keperawatan adalah proses yang terdiri dari 5 tahap :a. PengkajianPengkajian adalah pengumpulan data yang berhubungan dengan pasien secara lengkap dan sistematis yang dikaji dan dianalisis sehingga masalah kesehatan dan keperawatan yang dihadapi pasien, baik fisik, mental, sosial, maupun spiritual dapat ditentukan. Pengkajian mencakup data yang dikumpulkan melalui wawancara, pengumpulan riwayat kesehatan, pemeriksaan fisik, laboratorium dan diagnostik.b. Diagnosa keperawatanDiagnosa keperawatan adalah analisa data yang telah dikumpulkan untuk mengidentifikasi,...
Baca selengkapnya - Materi Kesehatan: Proses Asuhan Keperawatan

Materi Kesehatan: Rumus Perhitungan Dosis

Rumus Perhitungan Dosis RUMUS PERHITUNGAN DOPAMINDopamin ;1 ampul = 10 cc, 1 ampul = 200 mg , 1 mg = 1000 mikrogramRumus factor pengencer = 200.000 = 400050ccRumus : Dosis x BB x jam (menit ) = hasil4000Atau rumus langsung : Dosis x BB 60 x 50 = hasil200.000RUMUS PERHITUNGAN DOBUTAMINDobutamin ; 1 ampul = 5 cc , 1 ampul = 250 mg , 1 mg = 1000 mikrogram250 mg = 250.000 mikrogramrumus factor pengencer = 250.000 = 500050ccRumus : Dosis x BB x jam (menit ) = hasil5000Atau rumus langsung : Dosis x BB x 60 x 50 = hasil 250.000Rumus diatas digunakan untuk pemberian dopamine dan dobutamin dengan...
Baca selengkapnya - Materi Kesehatan: Rumus Perhitungan Dosis

Materi Kesehatan: Refleksiologi

Refleksiologi Reflek kornea Dengan cara menyentuhkan kapas pada limbus, hasil positif bila mengedip (N IV & VII ) Reflek faring Faring digores dengan spatel, reaksi positif bila ada reaksi muntahan ( N IX & X ) Reflek Abdominal Menggoreskan dinidng perut dari lateral ke umbilicus, hasil negative pada orang tua, wanita multi para, obesitas, hasil positif bila terdapat reaksi otot. Reflek Kremaster Menggoreskan paha bagian dalam bawah, positif bila skrotum sisi yang sama naik / kontriksi ( L 1-2 ) Reflek Anal Menggores kulit anal, positif bila ada kontraksi spincter ani ( S 3-4-5...
Baca selengkapnya - Materi Kesehatan: Refleksiologi

ASKEP FISTEL UMBILIKALIS

ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN FISTEL UMBILIKALISPENGERTIANUmbilikalis fistel atau fistel umbilikalis atau fistula vitellina adalah suatu keadaan kongenital dimana duktus vitellinus tetap dipertahankan seluruhnya sehingga membentuk hubungan langsung antara pusat dengan seluruh pencernaan. Dalam hal ini dapat dikeluarkan tinja melalui pusat.PENATALAKSANAAN1. Tindakan Medis : Pembedahan 2. Tindakan Keperawatan :Preoperasi; Diagnosa keperawatan a) Cemas sehubungan dengan kurangnya pengetahuan tentang proses berpikir, pembedahan, ancaman gangguan fungsi tubuh, nyeri dan rasa tidak nyaman;...
Baca selengkapnya - ASKEP FISTEL UMBILIKALIS

ASKEP ALL ACUTE LIMPHOSYT LEUKEMIA

ASUHAN KEPERAWATAN PADA ALL ACUTE LIMPHOSYT LEUKEMIA ACUT LIMPHOSITYC LEUCEMIA A. PENGERTIAN ACUT LIMPHOSITYC LEUCEMIA Acut limphosityc leukemia adalah proliferasi maligna / ganas limphoblast dalam sumsum tulang yang disebabkan oleh sel inti tunggal yang dapat bersifat sistemik. (Ngastiyah, 1997; Smeltzer & Bare, 2002; Tucker, 1997; Reeves & Lockart, 2002). B. PENYEBAB ACUT LIMPHOSITYC LEUCEMIA Penyebab acut limphosityc leukemia sampai saat ini belum jelas, diduga kemungkinan karena virus (virus onkogenik) dan faktor lain yang mungkin berperan, yaitu: 1. Faktor eksogen a. Sinar x,...
Baca selengkapnya - ASKEP ALL ACUTE LIMPHOSYT LEUKEMIA

Tinjauan Teoritis: BBLR

Bayi Berat Badan Lahir rendah A. PENGERTIAN Bayi berat badan lahir rendah adalah bayi dengan berat badan kurang dari 2500 gram pada waktu lahir. Dalam hal ini dibedakan menjadi : Prematuritas murni Yaitu bayi pada kehamilan < 37 minggu dengan berat badan sesuai. Retardasi pertumbuhan janin intra uterin (IUGR) Yaitu bayi yang lahir dengan berat badan rendah dan tidak sesuai dengan usia kehamilan. B. ETIOLOGI Penyebab kelahiran prematur tidak diketahui, tapi ada beberapa faktor yang berhubungan, yaitu :Faktor ibuGizi saat hamil yang kurang, umur kurang dari 20 tahun atau diaatas 35...
Baca selengkapnya - Tinjauan Teoritis: BBLR

Tinjauan Teoritis: Aritmia

Aritmia 1. Pengertian Gangguan irama jantung atau aritmia merupakan komplikasi yang sering terjadi pada infark miokardium. Aritmia atau disritmia adalah perubahan pada frekuensi dan irama jantung yang disebabkan oleh konduksi elektrolit abnormal atau otomatis (Doenges, 1999). Aritmia timbul akibat perubahan elektrofisiologi sel-sel miokardium. Perubahan elektrofisiologi ini bermanifestasi sebagai perubahan bentuk potensial aksi yaitu rekaman grafik aktivitas listrik sel (Price, 1994). Gangguan irama jantung tidak hanya terbatas pada iregularitas denyut jantung tapi juga termasuk gangguan...
Baca selengkapnya - Tinjauan Teoritis: Aritmia

Askep Abortus

Abortus A. Pengertian Abortus adalah keluarnya janin sebelum mencapai viabilitas. Dimana masa gestasi belum mencapai usia 22 minggu dan beratnya kurang dari 500gr (Derek liewollyn&Jones, 2002). B. Klasifikasi Abortus spontanea (abortus yang berlangsung tanpa tindakan) Abortus imminens : Peristiwa terjadinya perdarahan dari uterus pada kehamilan sebelum 20 minggu, dimana hasil konsepsi masih dalam uterus, dan tanpa adanya dilatasi serviks. Abortus insipiens : Peristiwa perdarahan uterus pada kehamilan sebelum 20 minggu dengan adanya dilatasi serviks uteri yang meningkat, tetapi hasil konsepsi...
Baca selengkapnya - Askep Abortus

ASKEP GAGAL NAFAS

ASUHAN KEPERAWATAN KLIEN GAGAL NAFAS PENGERTIANGagal nafas adalah kegagalan system pernafasan untuk mempertahankan pertukaran O2 dan CO2 dalam tubuh yang dapat mengakibatkan gangguan pada kehidupan (Heri Rokhaeni, dkk, 2001)Gagal nafas terjadi bilamana pertukaran O2 terhadap CO2 dalam paru-paru tidak dapat memelihara laju konsumsi O2 dan pembentukan CO2 dalam sel-sel tubuh sehingga menyebabkan PO2 <>2 > 45 mmHg (hiperkapnia) (Smeltzer, C Susane, 2001)ETIOLOGIKerusakan atau depresi pada system saraf pengontrol pernafasano Luka di kepalao Perdarahan / trombus di serebralo Obat yang menekan...
Baca selengkapnya - ASKEP GAGAL NAFAS

ASKEP HEMORRHOIDS

ASUHAN KEPERAWATAN HEMORRHOIDS Pengertian :Terjadi pelebaran ( dilatasi ) vena pada anus maupun rectal ( fleksus haemorrhoidalis superior dan media : haemorrhoid interna dan fleksus haemorrhoidalis inferior : haemorrhoid eksterna ).Insiden terjadi pada usia 20 - 50 tahun.Faktor resiko tinggi adalah :1. Kehamilan.2. Konstipasi yang lama.3. Hipertensi portal.Pathofisiologia) Dilatasi vena anorectal dan mengembang akibat peningkatan tekanan intra abdominal dan terbendungnya aliran darah vena daerah anorectal.b) Ketegangan vena yang terjadi pada jaringan lunak akan menyebabkan...
Baca selengkapnya - ASKEP HEMORRHOIDS

ASKEP DHF

ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN DENGAN DHF A. Pengertian DHF adalah penyakit yang disebabkan oleh Arbovirus ( arthro podborn virus ) dan ditularkan melalui gigitan nyamuk AEDES ( AEDES ALBOPICTUS dan AEDES AEGEPTY ) B. Penyebab Penyebab DHF adalah Arbovirus ( Arthropodborn Virus ) melalui gigitan nyamuk Aedes ( Aedes Albopictus dn Aedes Aegepty ) C. Tanda dan gejala Tanda dan gejala penyakit DHF adalah : - Meningkatnya suhu tubuh - Nyeri pada otot seluruh tubuh - Suara serak - Batuk - Epistaksis - Disuria - Nafsu makan menurun - Muntah - Ptekie - Ekimosis - Perdarahan gusi - Muntah darah - Hematuria...
Baca selengkapnya - ASKEP DHF

KOTAK PENCARIAN:

ARTIKEL YANG BERHUBUNGAN:

=====
    Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...