Makanan Ramah Jantung

Tempointeraktif.com - Gaya Hidup
Tempointeraktif.com - Gaya Hidup
Makanan Ramah Jantung
Sep 14th 2011, 00:28

Rabu, 14 September 2011 | 06:33 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta -Risiko penyakit jantung bisa diminimalkan dengan cara mengkonsumsi makanan sehat. Makanan yang perlu dihindari adalah makanan yang mengandung kadar kolesterol dan lemak tinggi. Mulailah kurangi makanan cepat saji atau junk food. Apa saja sih makanan sehat untuk mengurangi risiko penyakit jantung?

National Women's Health Information mencatat makanan yang sering disebut ramah jantung, antara lain:

-Perbanyaklah asupan buah-buahan, sayuran, dan makanan yang berbahan dasar gandum utuh. -Pilihlah produk makanan yang rendah lemak atau tanpa lemak. -Konsumsi sumber protein yang sehat, seperti ayam atau kalkun tanpa kulit, ikan, serta kacang-kacangan. -Batasi makanan yang mengandung lemak jenuh, misalnya mentega, daging dengan lemak, makanan cepat saji, makanan penutup (dessert) yang manis, dan makanan berbentuk krim, seperti mayones. -Kurangi asupan yang mengandung kolesterol dalam pola makan, seperti daging berlemak, sosis, dan makanan yang mengandung lemak tinggi. -Hindari makanan yang tinggi kandungan gula dan garam. (Healthday)

AT

Disclaimer : Komentar adalah tanggapan pribadi, tidak mewakili kebijakan editorial redaksi Tempo Interaktif. Redaksi berhak mengubah kata-kata yang berbau pelecehan, intimidasi, bertendensi suku, agama, ras, dan antar golongan

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.
If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions

No comments :

KOTAK PENCARIAN:

ARTIKEL YANG BERHUBUNGAN:

=====
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...